,

Peranan Coelenterata (Cnidaria) Yang Menguntungakan Manusia dan Makhluk Hidup Lain


Berikut adalah beberapa peranan Coelenterata atau Cnidaria yang menguntungkan manusia dan makhluk hidup lainnya :
  • Sebagai bahan makanan. Contoh coelenterate yang bisa diolah menjadi makanan : ubur-ubur, anemon laut/mawar laut
  • Sebagai hiasan di bawah laut atau hiasan di akuarium
  • Terumbu karang berfungsi sebagai tempat perkembangbiakan ikan-ikan laut dan tempat berlindung satwa laut lainnya
  • Sebagai pelindung pantai dari hantaman gelombang laut
  • Dapat digunakan sebagai perhiasan seperti akar bahar dan koral 
  • Sebagai bahan dapur seperti batu karang
  • Sebagai taman laut untuk rekreasi




  • Source : artikelsiana.com dengan sedikit perubahan

    0 Komentar:

    Post a Comment

    Bingung bagaimana cara memberi komentar?? buka link ini : CARA MENGIRIM KOMENTAR DI BLOG UNTUK PEMULA

    Sedikit kata-kata dari anda sangat berpengaruh bagi blog ini :)